Banyak orang yang belum tahu 0823 kartu apa. Untuk membantu ketidaktahuan tersebut, yuk lihat informasinya pada artikel ini!
Mungkin bagi sebagian besar orang masih merasa asing dengan nomor awalan tertentu atau biasa disebut kode prefix 0823.
Maka itu, tak heran apabila kerap kali muncul pertanyaan 0823 kartu apa dan berasal dari provider apa.
Perlu diketahui terlebih dahulu, kode prefix adalah empat angka di awal nomor pada setiap kartu yang dimiliki seluruh provider di Indonesia.
Keberadaannya bisa membedakan HLR (Home Location Register) dan layanan apa yang ditawarkan.
Khusus untuk kode prefix 0823, kira-kira berasal dari provider apa ya?
Melansir dari berbagai sumber, yuk simak penjelasannya di bawah ini.
Nomor 0823 Kartu Apa?
Nomor 0823 adalah salah satu kartu yang sering kita pakai karena kualitas sinyalnya dinilai lebih baik dari operator seluler lainnya, yaitu Telkomsel.
Spesifiknya, 0823 memuat nomor operator dari Telkomsel, seperti As.
Selain 0823, Telkomsel juga memiliki kode prefix lebih dari satu, antara lain 0853, 0852, 0851, dan masih banyak lagi.
Mengetahui Tipe Kartu Telkomsel
Setelah membaca uraian di atas, tentunya kamu sudah tahu bahwa 0823 itu kartu apa, yaitu Kartu As dari Telkomsel.
Selain As, Telkomsel juga punya beberapa jenis kartu, seperti Simpati dan Halo.
Kartu ini merupakan salah satu tipe SIM Card yang populer digunakan karena kecepatan sinyal yang baik dan jaringan internet yang stabil.
Daftar Kode Prefix Kartu Telkomsel
Kemudian, selain 0823, Telkomsel juga punya banyak nomor awalan kartunya.
Berikut daftar kode prefix kartu Telkomsel yang bisa kamu simak dalam tabel berikut:
No | Operator | Keterangan | Jumlah Digit |
0823 | Telkomsel | Kartu As | 12 Digit Nomor |
0812 | Telkomsel | Kartu simPati atau Halo | 11 atau 12 Digit Nomor |
0822 | Telkomsel | Kartu Loop atau Facebook | 11 atau 12 Digit Nomor |
0821 | Telkomsel | Kartu simPati | 12 Digit Nomor |
0811 | Telkomsel | Kartu Halo | 10 atau 11 Digit Nomor |
0813 | Telkomsel | Kartu simPati atau Halo | 12 Digit Nomor |
0852 | Telkomsel | Kartu As | 12 Digit Nomor |
0851 | Telkomsel | Kartu As atau By.U | 10 atau 11 atau 12 Digit Nomor |
0853 | Telkomsel | Kartu As | 12 Digit Nomor |
0852 – adalah kode prefix dari Kartu As yang memiliki 12 digit nomor.
0853 – adalah kode prefix dari Kartu As yang memiliki 12 digit nomor.
0811 – adalah kode prefix dari Kartu Halo yang memiliki 10 atau 11 digit nomor.
0812 – adalah kode prefix dari Kartu Simpati atau Halo yang memiliki 11 atau 12 digit nomor.
0813 – adalah kode prefix dari Kartu Simpati atau Halo yang memiliki 12 digit nomor.
0821 – adalah kode prefix dari Kartu Simpati yang memiliki 12 digit nomor.
0822 – adalah kode prefix dari Kartu LOOP atau Facebook.
0851 – adalah kode prefix dari kartu AS atau By.u sebagai pengganti Flexi yang telah di akuisisikan oleh perusahaan Telkomsel.
0823 – adalah kode prefix dari Kartu As yang memiliki 12 digit nomor.
Cara Registrasi Kartu Telkomsel
Berikut merupakan informasi lengkap mengenai cara registrasi kartu Telkomsel:
- Pastikan terlebih dulu kartu Telkomsel milikmu sudah terpasang pada ponsel kamu.
- Siapkan NIK dan Nomor KK.
- Berikutnya, lakukan proses registrasi melalui SMS ke 4444. Adapun susunannya yaitu: REG(spasi)NIK#NomorKK# kirim ke 4444. Contoh: REG 332809XXXXX#332809XXXXX# kirim ke 4444.
- Setelah itu, tunggu notifikasi bahwa nomor Telkomsel kamu telah terdaftar. Jika sudah dapat notifikasi, Sahabat 99 sudah bisa menggunakan nomor Telkomsel dengan leluasa.
***
Nah itulah jawaban bagi Sahabat 99 yang enggak tahu 0823 nomor apa.
Semoga informasi ini dapat bermanfaat untuk kamu ya, Sahabat 99!
Baca artikel menarik dan terbaru lainnya di Berita 99.co Indonesia.
Ingin miliki rumah masa depan seperti di The Zora?
Temukan beragam pilihan rumah hanya di situs properti 99.co dan Rumah123.com yang selalu #AdaBuatKamu.