Bahasa Bugis dan artinya sangatlah menarik untuk dipelajari di rumah sehingga kamu bisa mempraktikkannya dalam pergaulan sehari-hari bersama teman atau keluarga. Cari tahu selengkapnya di sini!
Selain bahasa Sunda dan Jawa, bahasa daerah lain yang menarik untuk kamu pelajari adalah bahasa Bugis.
Bahasa Bugis banyak digunakan oleh masyarakat yang mendiami Pulau Sulawesi.
Jadi, bahasa Bugis adalah salah satu bahasa daerah di Sulawesi Selatan, Property People.
Bahasa yang satu ini termasuk ke dalam bahasa yang cukup banyak digunakan di Indonesia, lo.
Melansir petabahasa.kemdikbud, bahasa tersebut memiliki ragam dialek yang tersebar di sejumlah daerah.
Tak cuma Sulawesi, menariknya penutur bahasa Bugis juga tersebar di daerah lain seperti Kep. Seribu, Jambi, Riau, hingga Lampung.
Nah, kalau kamu tertarik belajar bahasa daerah yang satu ini, maka hal yang paling mudah adalah mempelajari kosakatanya.
Kamu dapat mempelajari bahasa Bugis dan artinya di bawah ini.
Jadi, gak usah menggunakan aplikasi translate bahasa Bugis.
Yuk, simak daftar bahasanya, Property People.
Bahasa Bugis dan Artinya Sehari-hari
1. Kosakata Bahasa Bugis dan Artinya
Mempelajari bahasa Bugis turut serta menjaga bahasa daerah dari kepunahan.
Hal pertama yang bisa kamu pelajari bahasa tersebut adalah kosakata bahasa yang biasa digunakan sehari-hari.
Melansir repositori.kemdikbud dan sumber lain, berikut kosakata yang bisa kamu praktikkan bersama teman, pacar, dan lainnya.
Bahasa Bugis dan artinya:
- Nol = Nolo’
- Satu = Si’di
- Dua = Duwa
- Tiga = Tellu
- Empat = Eppa’
- Lima = Lima
- Enam = Enneng
- Tujuh = Pitu
- Delapan = Aruwa’
- Sembilan = Asera’
- Sepuluh = Seppulo
- Kakak pria = Abang
- Janci = Janji
- Akhirat = Akhera’
- Tumbuhan = Dao
- Bok = Buku
- Ibu/Mama = Mama Emma’
- Keluarga/anak = Wija
- Bedak Bedda
- Mengapa = Aga
- Ganteng = Marege
- Cantik = Mabelo
- Jelek = Jak
- Cermin = Camming
- Gendang = Genrang
- Botol = Botolok
- Bawah = Yawa
- Sekolah = Assikolang
- Adikku = Anrikku
- Berawal = Pammulanna
- Sudah basi = Mawari
- Bersembayang = Massumpajeng
- Berbusa = Mabbusa
- Dingin = Makecce
- Hati-hati = Makkaritut
- Bermain-main = Maccule-cule
- Dapur = Annasuang
- Pakai celana = Massulara’i
- Tersenyum = Cabberu
- Mengantuk = Cakkaruddu
- Termenung = Cannunnu
- Tertawa = Cawa
- Mandi = Cemme
- Berjalan = Jokka
- Berkeliaran = Leta
- Berbaring = Lewu
- Melompat = Luppe
- Membaca = Ma’baca
- Belanja = Ma’balanca
- Terjatuh = Mabuang
- Marah = Macai
- Pintar = Acca
- Berpacaran = Maccanring
- Berjongkok = Makkekkeng
- Kapan = Uppanna
- Ayah = Ambo’
- Pria = Urane
- Berkebun = Ma’dare
- Sakit (fisik) = Madako
- Bekerja = Ma’jama
- Mengunjungi berbagai tempat = Ma’juleta
- Duduk di kursi = Makkadera
- Membayar = Makkamaja
- Menghapal = Makkapala
- Melihat = Makita
- Diam = Mammekko
- Memancing = Mammeng
- Memasak = Mannusu
- Makan = Manre
- Sarapan = Manre ele
- Makan malam = Manre wenni
- Menguap = Mangale
- Mengaji = Mangaji
- Sayang/suka = Mappoji
- Murah = Masempo
- Uang = Dui
- Enak/sedap = Massapodda
- Bekerja = Ma’jama
- Bertemu = Siruntu
- Menangis = Teri
- Berdiri = Tettong
- Duduk = Tudang
- Senin = Asining
- Jumat = Juma’
- Minggu = Aha’
- Lemas = Madodong
2. Kata Bahasa Bugis dan Artinya
Menghapal bahasa tersebut juga bisa kamu pelajari lewat kata-kata yang sering diucapkan sehari-hari.
Dengan begitu, kamu akan mulai terbiasa saat berbicara dengan orang lain, Property People.
Kata kata bahasa Bugis dan artinya:
- Aku suka kamu = Upojiki
- Aku cinta kamu = U puji’ki an’dri/ meloka ri idi
- Tinggal di mana = Tegaki monro
- Aku sayang = Upoji
- Apa kabar = Aga Kareba
- Tolong = Tulung/Ewaika’
- Maaf = Addampengika’
- Terima kasih = Kurru sumange/tarima kasi’
- Selamat pagi = Salama ele
- Maafkan saya = Addampengekka
- Jangan menangis = Aja’ muterri
- Selamat tinggal = Salama’ki
- Kamu cantik = Iko’ mabello
- Kamu ganteng = Magaretta laddeko
- Aku sayang kamu = Upoji’ iko
3. Kalimat Bahasa Bugis dan Artinya
Selain kosakata, kamu juga bisa lo mempelajari satu kalimat bahasa Bugis.
Hal tersebut bisa kamu ucapkan saat melakukan percakapan atau dialog dengan orang lain.
Melansir tagar.id dan sumber lain, berikut contohnya.
Contoh kalimat bahasa Bugis dan artinya:
- Apa kamu bilang = Aga muaseng
- Aku terlalu menyukaimu = Liwe Upojitta
- Kapan kita jalan lagi = Magapi ijokka
- Aku ingin tetap bersamamu = Melokka engka matterru ko seddeta
- Jangan pergi dariku = Ajjana ta salaika
- Dia adalah cinta pertamaku = Alena canring rioloku
- Aku merasa sangat lelah = Matteko laddeka sedding
- Besok dia akan ke Bandung = Alane baja melokki lao di Bandung
- Buang sampah ke tempatnya = I buang’i garohota ko attaroangna
- Apa kamu bahagia? = Sennang moki’ ga?
- Besok datang ke rumahku ya = Baja laoki ri bolae
- Dia sedang sakit = Alena malasa
- Rumah ini bersih ya = Bolana macakka
- Siapa namamu? = Iga asengmu?
- Tinggal di mana? = Tegaki monro?
Itulah bahasa Bugis yang dapat kamu pelajari sehari-hari di rumah.
Meski demikian, bahasa tersebut kemungkinan ada sedikit perbedaan antar daerah, tergantung dari dialeknya, ya.
***
Itulah kamus bahasa Bugis dan artinya, Property People.
Semoga ulasan di atas bisa memberikan informasi yang bermanfaat, ya.
Kunjungi 99updates.id untuk membaca artikel seputar properti, tips, dan rekomendasi.
Selain itu, agar tak ketinggalan informasi teranyar, kamu juga bisa mengikuti Google News 99updates.id.
Temukan rumah berbagai tipe dan harga terbaik dari pengembang terkenal lewat situs www.99.co/id.
Kini, tak perlu repot mencari rumah jual dan beli #segampangitu di 99.co!