Berita Berita Terkini KHUSUS Ragam

Lirik Sholawat Addinu Lana Arab, Latin, dan Artinya. Ketahui Makna di Baliknya!

2 menit

Lagu sholawat Addinu Lana tengah populer di media sosial setelah dibawakan oleh Majelis Azzahir. Apakah kamu ingin melantunkan selawat ini juga? Simak lirik sholawat Addinu Lana dalam artikel ini, yuk!

Pada dasarnya lirik lagu Addinu Lana Wal Haqqu Lana bukanlah sebuah selawat, melainkan syair tentang agama Islam.

Lagu ini bukan berisikan tentang doa kepada Allah Swt. untuk Nabi Muhammad saw. Beserta keluarga dan sahabatnya.

Oleh karena itu, Addinu Lana sebenarnya tidak bisa disebut sebagai selawat karena maknanya pun tidak mengandung selawat seperti Tibbil Qulub atau sebagainya.

Meski demikian, lagu ini tetap memiliki arti yang sangat dalam dan sungguh menangkan jiwa ketika didengarkan atau bahkan melantunkannya.

Berikut ini lirik sholawat Addinu Lana Arab, latin, dan artinya!

Lirik Sholawat Addinu Lana Arab, Latin, dan Artinya

اَلدِّيْنُ لَنَا وَالْحَقًّ لَنَا، وَالْعدْلُ لَنَا والْكُلُّ لَنَا

Addiinu lanaa wal haqqu lanaa, wal ‘adlu lanaa walkullu lanaa

Agama bagi kami dan kebenaran bagi kami, keadilan bagi kami dan seluruhnya untuk kami

 

اَضْحَى الْأِسْلَامُ لَنَا دِيْنًا، وَجَمِيْعُ الْكَوْنِ لَنَا وَطَنَا

Adhal Islaamu lanaa diinaan, wa jamii’ul kauni lanaa wathona

Islam telah lahir sebagai agama kami, dan seluruh alam merupakan tempat tinggal kami

 

اَلدِّيْنُ لَنَا وَالْحَقًّ لَنَا، وَالْعدْلُ لَنَا والْكُلُّ لَنَا

Addiinu lanaa wal haqqu lanaa, wal ‘adlu lanaa walkullu lanaa

Agama bagi kami dan kebenaran bagi kami, keadilan bagi kami dan seluruhnya untuk kami

 

اَضْحَى الْأِسْلَامُ لَنَا دِيْنًا، وَجَمِيْعُ الْكَوْنِ لَنَا وَطَنَا

Adhal Islaamu lanaa diinaan, wa jamii’ul kauni lanaa wathona

Islam telah lahir sebagai agama kami, dan seluruh alam merupakan tempat tinggal kami

 

تَوْحِيْدُ اللهُ لَنَا نُوْرٌ، أَعْدَدْنَا الرُّوْحُ لَهُ سَكَنًا

Tauhiidullahu lanaa nuurun, a’dadnar ruuhu lahu sakanan

Mengesakan Allah menjadi cahaya bagi kami, ruh (Islam) itu telah menyiapkan sebagai tempat tinggal kami

 

هُوَ أَوَّلُ بَيْتٍ نَحْفَظُهُ، بِجَيَاتِ الُّوْحِ وَيَحْفَظُنَا

Huwal awwalu baitun nahfadzohu, bijayaatilluuhi wayahfadzona

Dialah pertama kalinya rumah yang kami jaga, dan kami pun menjaganya segenap hidup kami

 

اَلدِّيْنُ لَنَا وَالْحَقًّ لَنَا، وَالْعدْلُ لَنَا والْكُلُّ لَنَا

Addiinu lanaa wal haqqu lanaa, wal ‘adlu lanaa walkullu lanaa

Agama bagi kami dan kebenaran bagi kami, keadilan bagi kami dan seluruhnya untuk kami



 

اَضْحَى الْأِسْلَامُ لَنَا دِيْنًا، وَجَمِيْعُ الْكَوْنِ لَنَا وَطَنَا

Adhal Islaamu lanaa diinaan, wa jamii’ul kauni lanaa wathona

Islam telah lahir sebagai agama kami, dan seluruh alam merupakan tempat tinggal kami

 

عَلَمُ الْأِسْلَامِ عَلَى الْأَيَّامْ، شِعَارُ الْمَجْدِ لِمِلَّتِنَا

Alamul islaami ‘alal ayyam, syi’arul majdi limillatiina

Islam mengajari kami setiap hari , syi’ar agung bagi agama kami

 

اَلْكَوْنُ يَزُوْلُ وَلَا تُمْحَى، بِالدّهْرِ صَحَائِفُ سُؤْدَدِنَا

Alkauunu yazuulu walaa tumha, biddahri shohaaifu sukdadina

Waktu boleh bergeser, namun (agama) tidak boleh terhapus

 

اَلدِّيْنُ لَنَا وَالْحَقًّ لَنَا، وَالْعدْلُ لَنَا والْكُلُّ لَنَا

‘Alamul islaami ‘alal ayyam, syi’arul majdi limillatiina

Agama bagi kami dan kebenaran bagi kami, keadilan bagi kami dan seluruhnya untuk kami

 

اَضْحَى الْأِسْلَامُ لَنَا دِيْنًا، وَجَمِيْعُ الْكَوْنِ لَنَا وَطَنَا

Alkauunu yazuulu walaa tumha, biddahri shohaaifu sukdadina

Islam telah lahir sebagai agama kami, dan seluruh alam merupakan tempat tinggal kami

 

اَلدِّيْنُ لَنَا وَالْحَقًّ لَنَا، وَالْعدْلُ لَنَا والْكُلُّ لَنَا

‘Alamul islaami ‘alal ayyam, syi’arul majdi limillatiina

Agama bagi kami dan kebenaran bagi kami, keadilan bagi kami dan seluruhnya untuk kami

 

اَضْحَى الْأِسْلَامُ لَنَا دِيْنًا، وَجَمِيْعُ الْكَوْنِ لَنَا وَطَنَا

Alkauunu yazuulu walaa tumha, biddahri shohaaifu sukdadina

Islam telah lahir sebagai agama kami, dan seluruh alam merupakan tempat tinggal kami

Makna Lirik Lagu Sholawat Addinu Lana

Sholawat Addinu Lana adalah salah satu selawat yang hingga saat ini masih sering dibawakan oleh grup-grup musik religi.

Seperti halnya sholawat Mughrom, sholawat Addinu Lana ini memiliki makna yang mendalam di balik lirik lagunya.

Makna yang terkandung dalam lirik sholawat Addinu Lana adalah tentang harus bangga menjadi seorang muslim.

***

Itulah lirik sholawat Addinu Lana Arab, latin, dan artinya.

Baca artikel menarik lainnya hanya di www.99updates.id.

Agar tidak ketinggalan informasi terbaru, ikuti Berita 99.co di Google News.

Jika sedang mencari hunian, dapatkan rekomendasi terbaiknya hanya di www.99.co/id.

Menemukan hunian yang sesuai kriteria kini #SegampangItu!



Alya Zulfikar

Berkarier di dunia kepenulisan sejak 2018 sebagai penulis lepas. Kini menjadi penulis di 99 Group dengan fokus seputar gaya hidup, properti, hingga teknologi. Gemar menulis puisi, memanah, dan mendaki gunung.
Follow Me:

Related Posts