Tips & Trik

Panduan Membuat Surat Lamaran CPNS 2019 Seluruh Kementerian Lengkap

3 menit

Pendaftaran CPNS sudah resmi dibuka. Sudahkah Anda mempersiapkan syarat seperti surat lamaran CPNS dengan baik dan benar?

Meskipun bukan yang utama, namun syarat ini sangat penting untuk dikerjakan dengan sebaik-baiknya lho.

Tak perlu bingung, Anda bisa melihat panduan membuat surat lamaran CPNS dan syarat lainnnya di bawah ini.

Panduan Membuat Surat Lamaran CPNS 2019 yang Tepat

1. Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo)

Kemkominfo membuka lowongan pegawai negeri sipil (PNS) dengan total 581 formasi untuk lulusan D3 hingga S2.

Informasi soal persyaratan dan lain-lainnya dapat diakses di laman Kemkominfo ini.

Berikut contoh surat lamaran CPNS untuk Kemkominfo.

surat lamaran cpns

2. Kementerian Koperasi dan UKM

Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah membuka sebanyak 98 formasi untuk pelamar dari mulai D3 hingga S1.

Informasi selengkapnya bisa dibaca di sini.

Berikut ini contoh surat lamaran CPNS untuk Kementerian KUKM.

surat lamaran cpns

3. Kemenko Polhukam

Selanjutnya, Kementerian Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan membuka 60 formasi bagi para pelamar lulusan D3 hingga S1.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

Berikut ini contoh surat lamaran CPNS untuk Kementerian Polhukam.

surat lamaran cpns

4. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud)

Di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, ada 202 formasi yang dibuka bagi lulusan SMA, D3 dan S1.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

Berikut ini contoh surat lamaran CPNS untuk Kemendikbud.

surat lamaran cpns

5. Kemenko Perekonomian

Kemenko Perekonomian juga membuka 67 formasi bagi para pelamar lulusan D4 hingga S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

6. Kementerian Pertahanan

Kementerian Pertahanan membuka total sebanyak 522 formasi yang tersedia untuk lulusan D3 hingga S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

7. Kementerian Perencanaan dan Pembangunan Nasional

Kementerian Perencanaan dan Pembangunan Nasional membuka total sebanyak 209 formasi yang tersedia untuk lulusan S1 dan S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

8. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP)

Kementerian Kelautan dan Perikanan membuka 399 formasi yang tersedia untuk lulusan SMK, D3, D4, S1,  dan S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

9. Kementerian Perdagangan (Kemendag)

Kementerian Perdagangan membuka total sebanyak 222 formasi yang tersedia untuk lulusan D3, S1 dan S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

Baca Juga:

Tunjangan PNS Bisa Capai Puluhan Juta! | Masih Ragu Ikut CPNS?

10. Kementerian Sekretariat Negara

Kementerian Sekretariat Negara membuka total sebanyak 60 formasi yang tersedia untuk lulusan D3, D4, S1 dan S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

11. Kementerian Sosial (Kemensos)

Kementerian Sosial membuka total sebanyak 117 formasi yang tersedia untuk lulusan D3, D4, dan S1.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

Berikut ini contoh surat lamaran CPNS untuk Kementerian Sosial.



surat lamaran cpns

12. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Berdasarkan Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor B/1204/SM.01.00/2019 tanggal 13 November 2019, Kemenparekraf resmi menunda penerimaan CPNS.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

13. Kemenko Maritim

Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Indonesia membuka 72 formasi yang tersedia untuk lulusan D3, D4, S1 dan S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

14. Kementerian ESDM

Kementerian ESDM membuka sebanyak 50 formasi yang tersedia untuk lulusan D3 dan S1.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

Berikut ini contoh surat lamaran CPNS untuk Kementerian ESDM.

surat lamaran cpns

15. Kementerian Tenaga Kerja (Kemnaker)

Kementerian Tenaga Kerja membuka total sebanyak 416 formasi yang tersedia untuk lulusan D3, D4, S1 dan S2.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

16. Kementerian Desa PDTT

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi membuka 230 formasi yang tersedia untuk lulusan D3 dan S1.

Untuk informasi lengkapnya Anda bisa dibaca di sini.

17. Kementerian ATR/BPN PMK informasi lengkapnya ada di sini.

18. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan informasi lengkapnya ada di sini.

19. Kementerian PPPA informasi lengkapnya ada di sini.

20. Kementerian Perhubungan informasi lengkapnya ada di sini.

21. Kementerian Pertanian informasi lengkapnya ada di sini.

22. Kementerian Kesehatan informasi lengkapnya ada di sini.

23. Kementerian Luar Negeri informasi lengkapnya ada di sini.

24. Kementerian Hukum dan HAM informasi lengkapnya ada di sini.

25. Kementerian PUPR informasi lengkapnya ada di sini.

26. Kementerian Dalam Negeri informasi lengkapnya ada di sini.

27. Kementerian Perindustrian informasi lengkapnya ada di sini.

28. Kemenpan-RB informasi lengkapnya ada di sini.

29. Kementerian Keuangan informasi lengkapnya ada di sini.

30. Kemenko PMK informasi lengkapnya ada di sini.

31. Kementerian Agama informasi lengkapnya ada di sini.

32. Kementerian Pemuda dan Olahraga informasi lengkapnya ada di sini.

Baca Juga:

Jimat CPNS 2019 Laris Manis Diburu Peserta Jelang Tes. Apa Sih Kesaktiannya?

Semoga artikel ini bermanfaat ya, Sahabat 99!

Daripada disimpan dan dibaca sendiri, mending share artikel ini ke media sosial yuk.

Jangan lupa bookmark blog 99.co Indonesia untuk informasi menarik lainnya.

Ingin cari properti? Pastikan untuk mencarinya di 99.co/id.



Elmi Rahmatika

Lulusan Sastra Inggris Universitas Pendidikan Indonesia yang suka menulis seputar gaya hidup dan sastra remeh-temeh. Sejak 2019 bergelut di dunia properti dan penulisan konten SEO di 99 Group. Di waktu senggang senang baca apa saja dan jalan-jalan.
Follow Me:

Related Posts