Berita Politik

Inilah Susunan Dewan Pengurus Pusat Partai Gerindra Tahun 2020-2025

2 menit

Susunan Dewan Pengurus Pusat Partai Gerindra terbaru tahun 2020 sampai 2025 memiliki sosok yang cukup populer di kalangan masyarakat. Simak daftar lengkapnya!

Pada tahun 2020 lalu, Parta Gerindra memiliki susunan Dewan Pengurus Pusat partai yang baru menggantikan periode sebelumnya.

Beberapa nama muncul di posisi sentral parta seperti Ahmad Muzani sebagai Sekjen dan Mayjen TNI (Purn) Dr. Haryadi Darmawan sebagai Ketua Dewan Penasehat.

Bukan hanya posisi tersebut, terdapat banyak kursi lainnya yang diisi oleh nama-nama yang cukup dikenal di kalangan politik tanah air.

Yuk, langsung saja kita simak daftar susunan Dewan Pengurus Pusat partai Gerindra terbaru berikut ini.

Daftar Susunan Dewan Pengurus Pusat Partai Gerindra 2020 – 2025

daftar dpp partai gerindra

Sumber:  Detikcom

Melansir Gerindra.id, berikut ini adalah daftar DPP partai Gerindra terbaru yang bisa kamu ketahui.



  1. Ketua Dewan Pembina: Letjen TNI (Purn) H. Prabowo Subianto
  2. Ketua Dewan Penasehat: Mayjen TNI (Purn) Dr. Haryadi Darmawan
  3. Ketua Dewan Pakar: Dr. Ir. Burhanuddin Abdullah, MA
  4. Ketua Umum: Letjen TNI (Purn) H. Prabowo Subianto
  5. Ketua Harian: Laksdya TNI (Purn) Mekhlas Sidik, MPA
  6. Wakil Ketua Harian: Widjono Hardjanto, SH
  7. Wakil Ketua Umum Bidang Politik Dalam Negeri, Hubungan Antar Partai dan Pemerintahan: Fadli Zon.SS,M.Sc
  8. Ketua Bidang Kajian Sistem Demokrasi: Drs. H. Syahrani Mataja, MM., MBA
  9. Ketua Bidang Kajian Kebijakan Politik: Ir. H. Ahmad Riza Patria, MBA
  10. Ketua Bidang Kajian Pemilu: Prof Dr Syamsul Bahri
  11. Ketua Bidang Kerjasama Antar Partai Politik: Dhohir Farisi
  12. Ketua Bidang Kerjasama Penyelenggara Pemilu: Abdul Harris Bobihoe
  13. Ketua Bidang Pemerintahan Umum: Dr. H. Azikin Solthan, M.Sc
  14. Ketua Bidang Pembinaan Aparatur Pemerintahan: Rindoko Dahono Wingit
  15. Ketua Bidang Otonomi Daerah: Ir. Endro Hermono, MBA
  16. Ketua Bidang Pembangunan Daerah: H. Subarna, SE., M.Si
  17. Ketua Bidang Kependudukan: Dr. H.A Rasyid Saleh, M.Si
  18. Ketua Bidang Pembangunan Kemasyarakatan: Drs. M. Solihat
  19. Ketua Bidang Pembangunan Desa : H. Bambang Riyanto, SH., MH., M.Si
  20. Ketua Bidang Kebijakan Keuangan Daerah: H Dairul, SE., M.Si
  21. Ketua Bidang Pembangunan Kemasyarakatan: Drs. M. Solihat
  22. Ketua Bidang Pembangunan Desa : H. Bambang Riyanto, SH., MH., M.Si
  23. Ketua Bidang Kebijakan Keuangan Daerah: H Dairul, SE., M.Si
  24. Ketua Bidang Pertahanan Darat: Kolonel TNI (Purn) Iswandi Anas, M.Si
  25. Ketua Bidang Pertahanan Laut: Kolonel TNI (Purn) Sutandyo Sudarsono
  26. Ketua Bidang Pertahanan Udara: Marsda TNI (Purn) Suwitno Adi, SIP
  27. Ketua Bidang Ketahanan Nasional: Mayjen TNI (Purn) Soenarko
  28. Ketua Bidang Keamanan Nasional: Kombes (Pol) Alfons Loemau
  29. Ketua Bidang Kerjasama dengan TNI/POLRI: Drs. Wenny Warouw
  30. Ketua Bidang Penanggulangan Bencana: Dr. Ir. H. Sodik Mudjahid, M.Sc
  31. Wakil Ketua Umum Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia: Dr. Sumarjati Arjoso
  32. Ketua Bidang Agama Islam: Habib Mahdi Alatas
  33. Ketua Bidang Agama Kristen: Eliezer H. Hardjo
  34. Ketua Bidang Agama Katolik: Haposan Paulus Batubara, SH
  35. Ketua Bidang Agama Budha : Gouw Tjeng Sun
  36. Ketua Bidang Agama Hindu: Ranjit S. Randhawa
  37. Ketua Bidang Agama Konghucu: Sanjaya Sutandar

 

***

Itulah tadi susunan Dewan Pengurus Pusat partai Gerindra tahun 2020-2025 yang bisa kamu ketahui.

Semoga artikel ini bermanfaat ya!

Kunjungi website 99.co/id untuk mendapatkan penawaran terbaik seperti di Podomoro Park Bandung.

Karena mencari rumah #segampangitu.

Lalu jangan sampai ketinggalan untuk mendapatkan berita dan tips terbaru tentang properti di 99.co.



Christantio Utama

Lulusan Binus jurusan Hubungan Internasional. Mengawali karier sebagai jurnalis di Detikcom pada 2018 dan sekarang bekerja di 99 Group sebagai Penulis SEO. Tio rutin menulis tentang properti, gaya hidup, dan teknologi.
Follow Me:

Related Posts