
Beberapa waktu lalu, Wakil Bupati Bandung Barat Hengky Kurniawan menjadi perbincangan warganet. Pasalnya, Pria yang sempat terkenal sebagai aktor tersebut menawarkan rumahnya yang berlokasi di Jakarta dijadikan tempat istirahat tenaga medis yang berjuang melawan virus corona.